Kamis, 18 Oktober 2012

Behind Scane Komedi Remaja "KELUARGA CENAT CENUT" Nine G Loverz SMPN 2 Kuta Selatan Kabupaten Badung



KELUARGA CENAT CENUT
Project I Made Priyana Ginada & Nine G Loverz

Scane demi scane . . . project yang kami proses dengan siswa-siswi kreatif penuh semangat kebersamaan "Nine G Loverz"

Mengasah kreativitas di SMP Negeri 2 Kuta Selatan untuk memperkaya proses pembelajaran. Kegiatan aktivitas guru dan siswa  selalu diarahkan pada kegiatan kreatif dengan kegiatan yang menyenangkan ini anak menjadi bahagia dan bisa me-refresh kejenuhan yang ada saat masa-masa mengikuti pelajaran di kelas.
Semua siswa pada dasarnya adalah kreatif, tugas kita (guru) adalah  memberikan 'panggung' untuk setiap tipe 'kecerdasan'. Kelas yang baik adalah siswa di dalamnya senang belajar,  gembira berinteraksi dengan guru yang menerima ia apa adanya.
Guru yang berinovasi sudah pasti kreatif, ia membiarkan sifat 'bermain' dalam dirinya, ukuran kreatif bagi siswa sama, ia muncul lewat senyum dan kegairahan saat belajar.

Link Project : Behind Scane Keluarga Cenat Cenut

                      Keluarga Cenat Cenut - Live


Selamat Berkreativitas . . .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar